NEWS FROM ALL TIME LOW!

by - 10:11 AM

Gila udah berapa lama gue enggak mengunjungi blog gue ini? *kibas kemoceng*

Gue sebetulnya udah lama mau ngepost di blog tapi yaah namanya juga Males. Pernah ada keinginan untuk update postingan yang Lagu-lagu enak menurut gue ini tapi kok anehnya enggak update setelah di save. Karena keki sendiri akhirnya gue pergi aja deh.

Malahan dari tahun kemaren gue ada keinginan buat bikin postingan loh, tapi karena blog aing gak bisa update satu postingan alhasil gue jadi males juga buat update postingan baru.

Bukti kalau gue udah bikin postingannya

Beberapa hari yang lalu, ketika gue udah males bingits buat buka blog, tiba-tiba All Time Low membuat geger dunia persilatan.

Ketauan bingits gue cuma like foto Jack



"I don't believe in Saints.."

Enggak lama setelahnya, All Time Low bikin surat panjang yang ditulis oleh Alex dan di-post di Instagramnya. Sebetulnya enggak cuma Instagram aja sih, Facebook juga. Dan karena lebih enak dibaca dari Facebook, gue seret kata-kata mutiara Alex ke sini.

Sumber

Intinya, Alex bilang kalau All Time Low udah 'pindah rumah' ke Fueled by Ramen sekaligus mengumumkan single terbaru mereka. Wiiiii excited abis dong gue. Karena sudah dua tahun berlalu (sejak Future Hearts), feeling gue kuat banget kalau All Time Low bakal mengeluarkan album baru tahun ini.

Selain itu, Alex minta maaf karena mereka diem-diem aja selama setahun belakangan ini... Ehhh bener enggak nih terjemahan gue?

Jadi sekarang playlist galau gue sudah terselipkan lagu baru All Time Low!

Dirty Laundry



Liriknya nih:

I don't believe in saints,
They never make mistakes,
I know it's not my place,
Who am I to tell you that you need to change?

Her closet’s such a mess
Filled up with all the skeletons she's kept,
Nobody's perfect I confess,
But she's perfect enough
Without ever dressing up,

Dirty laundry is piling in her room
She's got her secrets
Yea I got mine too
I don't care about what you did
Only care about what we do
Dirty laundry looks good on you

Now here's some honesty
Sometimes I trip over your history
Wish I could change my mind
But it's the things I shouldn't see
That always catch my eye,

Dirty laundry is piling in her room
She's got her secrets
Yea I got mine too
I don't care about what you did
Only care about what we do
Dirty laundry looks good on you

Dirty laundry is piling in her room
She's got her secrets
Yea I got mine too
I don't care about what you did
Only care about what we do
Dirty laundry (looks good on you)
Dirty laundry (looks good on you)
Dirty laundry (looks good on you)

It looks good on you

---------------------

Sebetulnya berita kayak gini di satu sisi bikin gue senang tapi ada sedihnya juga sih. All Time Low udah kayak 'a big part of Hopeless family' banget. Dan dengan adanya kepindahan mereka ke Fueled by Ramen.... Hope they won't turn this good band into a shit hahaha


Yaaah pokoknya Congrats All Time Low!

Bonus, some of their good shots:

Ngeliat mantan bahagia be lyk



Dia mirip banget Lisa ya? Apa dia emang Lisa?



HOLY SYITTTTTT

Fine Alex, fine...


The only best shot from him, sisanya nge-blurrrr


You May Also Like

8 comments

  1. Kirain udah rilis album baru, btw exticed nih dengan album barunya

    ReplyDelete
    Replies
    1. yeppp dan kayaknya sih lagunya bakalan mirip2 Dirty Laundry juga

      Delete
  2. sebenernya udah nggak kaget sih, soalnya berbulan-bulan lalu nama mereka udah nggak nongol lagi di website hopeless record (malah gantian my fav band SUM41 yang muncul :v ). Oke, siapin kuota buat liat pideonya di yutup

    Btw nasib my WATIC gimana nih? sejak Tay mulai proyek SAINTE malah makin akut aja nih status hiatus mereka :'(

    ReplyDelete
    Replies
    1. Iya, jatohnya mah ini bukan kaget sih tapi excited kali yaa. Dan gue lebih kaget pas tau ATL mau ke Filipina. Gila Jkt ke Filipin ga jauh yaa apa g ada promotor buat bawa mereka ke sini huhu

      Kalau Watic bakalan lama kayaknya. Selain krn ada project Sainte, si Jordan lg sibuk ikut tour nya Against the Current. Sabar aja deh yaaa

      Delete
    2. wakakakaka ... kalo mereka emang mau konser ke indon, semoga aja diadainnya pas bulan desember. Biar bisa pulang ke jakarta dan sekalian nonton

      Hmmm, yang penting jangan bubaran dulu lah, selain paramore, baru WATIC yang termasuk band pop punk yang musiknya nyantol ke kuping

      btw udah nonton video klipnya, dari awal dengerin, baru di menit ke 3:15 yang mulai keliatan asiknya ha ha ha ha, (masih menunggu klip video lainnya, semoga bagus-bagus semuanya)

      Delete
    3. bulan kapan aja boleh daah asal ke indo huhu
      susah emg nyari band sesuai selera sih. kalau macem watic apalagi, sayang banget hiatusnya bakal lama.

      emaang. kalau kata gue, sejak gitarnya Jack keluar baru dah suasana jadi panas.

      Delete
    4. Dan sepertinya ATL duluan ke jkt bru ke filipina. Yey, akhirnya mrka dtg ke indo

      Delete

//]]>